PPKM Level 4 Dilonggarkan, Jokowi: Pasar dan PKL Boleh Buka
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA--Pemerintah mengumumkan memperpanjang penerapan PPKM Level 4. Namun untuk pasar tradisional diperbolehkan dibuka.
Presiden Jokowi menyatakan pasar sembako boleh buka penuh dengan protolol kesehatan yang ketat. Ini menyusul adanya relaksasi PPKM level 4 sampai 2 Agustus 2021.
Advertisement
Presiden Jokowi perpanjang PPKM. Presiden Jokowi perpanjang PPKM level 4 sampai 2 Agustus Mulai Senin, 26 Juli 2021 besok.
"Pasar rakyat yang menjual sembako sehari-hari diperbolehkan buka dengan protokol kesehatan yang ketat," kata Jokowi dalam pernyataan persnya, Minggu (25/7/2021).
Selain itu Pasar rakyat selain menjual kebutuhan pokok bisa buka kapasitas maksimum 50 persen dengan jam buka terbatas. Hal ini akan diatur oleh pemerintah daerah.
BACA JUGA: Proyek Revitalisasi Pasar Turi Dimulai Agustus
Selain itu Jokowi juga mengizinkan pedagang kaki lima buka dengan protokol kesehatan ketat sampai jam tertentu.
PPKM level 4 diperpanjang dengan mempertimbangkan aspek kesehatan, aspek ekonomi dan dinamika sosial.
"Saya memutuskan melanjutkan menerapkan PPKM level 4 dari 26 Juli sampai 2 Agustus," kata Jokowi.
Hanya saja Jokowi mengatakan akan dilakukan relaksasi atau pelonggaran aturan. Terutama terkait aktivitas warga.
"Kita akan melakukan beberapa penyesuaian terkait aktivitas dan mobilitas yang dilakukan secara bertahap dengan pelaksanaan yang ekstra hati-hati," ujar Jokowi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Suara.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Terkait Pemulangan Mary Jane, Filipina Sebut Indonesia Tidak Minta Imbalan
- Polisi Tembak Polisi hingga Tewas di Solok, Polda Sumbar Dalami Motifnya
- Eks Bupati Biak Ditangkap Terkait Kasus Pelecehan Anak di Bawah Umur
- Profil dan Harta Kekayaan Setyo Budiyanto, Jenderal Polisi yang Jadi Ketua KPK Periode 2024-2029
- Pakar Hukum Pidana Nilai Penetapan Tersangka Tom Lembong Masih Prematur
Advertisement
Pilkada 2024, KPU Kulonprogo Tetapkan 775 Daftar Pemilih Tambahan
Advertisement
Ini Lima Desa Wisata Paling Mudah Diakses Wisatawan Menurut UN Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Momen Pilkada Sleman 2024, Harda Tulus Mengabdi dan Ingin Ikhlas Melayani
- 687 Warga Negara Asing Terjaring Operasi Jagratara, Pelanggaran Izin Tinggal Mendominasi
- Warga Palestina Sambut Baik Surat Mahkamah Pidana Internasional untuk Menangkap Netanyahu
- Yusril Sebut Pemulangan DPO kasus Judi Online dari Filipina Gunakan Perjanjian MLA
- Polri Sebut Telah Menindak 85 Influencer yang Promosikan Judi Online
- Profil dan Harta Kekayaan Setyo Budiyanto, Jenderal Polisi yang Jadi Ketua KPK Periode 2024-2029
- Eks Bupati Biak Ditangkap Terkait Kasus Pelecehan Anak di Bawah Umur
Advertisement
Advertisement