Advertisement
Setelah Dijatuhi Sanksi Trump, Inggris Dukung Mahkamah Internasional
Donald Trump. - Reuters
Advertisement
Harianjogja.com, LONDON--Inggris mengatakan Mahkamah Pidana Internasional (ICC) harus dapat bekerja secara independen, tanpa takut akan sanksi, dua hari setelah Presiden Amerika Serikat Donald Trump menyetujui sanksi ekonomi dan perjalanan terhadap sejumlah pegawainya.
"Inggris sangat mendukung Mahkamah Pidana Internasional dalam menangani impunitas bagi kejahatan internasional paling buruk," kata Menteri Luar Negeri Dominic Raab.
Advertisement
"Kami akan terus mendukung reformasi positif mahkamah tersebut, sehingga pihaknya beroperasi seefektif mungkin. Pegawai ICC harusnya dapat menjalankan tugas mereka secara independen dan tanpa memihak, serta jangan takut dengan sanksi."
Sanksi AS yang disetujui Trump menargetkan pegawai ICC, yang terlibat dalam penyelidikan apakah pasukan Amerika melakukan kejahatan perang di Afghanistan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
KA Bandara YIA Gangguan di Kulonprogo, Delapan Penumpang Tertinggal
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Warga Pantai Trisik Bertahan Meski Rumah Roboh Diterjang Abrasi
- FSB Rusia Gagalkan Upaya Pencurian Jet MiG-31 oleh Intel Asing
- Bantul Membuka Lahan 123 Hektare untuk Kembangkan Komoditas Perkebunan
- Apriyani/Fadia Menang Meyakinkan, Lolos ke 16 Besar Kumamoto
- Pemkot Jogja Kembangkan Kios Segoro Amarto hingga Kelurahan
- Babak Baru Penanganan Sampah di Indonesia
- Timur Kapadze Mundur, Peluang ke Timnas Indonesia Terbuka
Advertisement
Advertisement




