Advertisement
Mukomuko Diguncang Gempa
Ilustrasi. - Antara
Advertisement
Harianjogja.com, BENGKULU - Perairan di Barat Daya Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu diguncang gempa bermagnitudo 5,5 dengan kedalaman pusat gempa 30 kilometer. Gempa terjadi pada pukul 21.49 WIB.
Berdasarkan informasi laman resmi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) yang diakses Senin malam, gempa yang tergolong lemah tersebut berlokasi 51 kilometer Barat Daya Mukomuko, dengan titik koordinat 2.97 Lintang Selatan dan 100.87 Bujur Timur.
Advertisement
Gempa tidak berpotensi tsunami namun dirasakan di Mukomuko, Padang, Painan, Kepahiang, Bengkulu Kerinci, dan Padang Panjang. Hingga berita ini diturunkan belum ada laporan kerusakan atau korban yang ditimbulkan di kawasan yang terdampak gempa.
BACA JUGA
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- KPK Belum Tahan Yaqut dan Gus Alex, Tunggu Proses Lengkap
- Yaqut Resmi Jadi Tersangka Kasus Kuota Haji, Segini Daftar Kekayaannya
- Bahlil: Tambang untuk Ormas Tetap Jalan Meski Diuji MK
- Ketegangan Baru: Uni Eropa Kritik Klaim Donald Trump atas Greenland
- Pencurian Baut Rel di Blitar Ancam Keselamatan Kereta
Advertisement
Advertisement
Destinasi Favorit Terbaru di Sleman, Tebing Breksi Geser HeHa Forest
Advertisement
Berita Populer
- BMKG Peringatkan Gelombang Tinggi hingga 4 Meter di Bali
- Baru 20 Persen SPPG Kantongi Sertifikat Higiene Sanitasi
- Progres Jalan Kelok 23 Bantul-Gunungkidul Capai 88,58 Persen
- Andrew Jung Absen, Persib Hadapi Persija Tanpa Striker Utama
- 10 Gedung Koperasi Desa Merah Putih Gunungkidul Mulai Dibangun
- Aceh Perpanjang Tanggap Darurat Bencana Hingga 22 Januari
- Penjelasan PSSI Terkait Tendangan Kungfu di Liga 4 DIY, Kafi vs UAD
Advertisement
Advertisement




