Advertisement
Ada Ledakan di Monas, Wapres Ma'ruf Amin Tegaskan Situasi Aman

Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA-- Ledakan yang terjadi di kawasan Monumen Nasional (Monas) Jakarta, Selasa (3/12/2019) menjadi sorotan. Wakil Presiden Ma’ruf Amin memantau perkembangan terkait insiden tersebut.
Wapres mengatakan situasi pengamanan di Jakarta tetap kondusif meskipun ada insiden ledakan di Monas.
Advertisement
"Aman. Tadi baru [tahu] dari media, jadi kami masih tunggu ada apa, siapa yang melakukan, motifnya apa," kata Ma’ruf Amin usai menghadiri peringatan Hari Disabilitas Internasional (HDI) Tahun 2019 di Plaza Barat Senayan Jakarta, Selasa siang.
Ledakan di kawasan Monas yang terjadi Selasa pagi sekitar pukul 07.00 WIB menyebabkan dua orang terluka.
Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Metro Jaya Irjen Gatot Eddy Pramono menyatakan ledakan tersebut berasal dari granat asap. Polisi masih melakukan penyelidikan terhadap kronologi ledakan tersebut.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Jelang Libur Waisak, 368.470 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek
- Menteri HAM Natalius Pigai Menilai Bagus Rencana Gubernur Jabar Mengirim Siswa Nakal ke Barak Militer
- Satgas Koperasi Merah Putih Resmi Dibentuk, Zulkifli Hasan Jabat Ketua
- Selain GBK, Hotel Sultan hingga TMII Juga Bakal Dikelola Danantara
- Puluhan Warga Badui Digigit Ular Berbisa, 2 Meninggal Dunia
Advertisement

Tanah Tutupan di Bantul Sudah Bersertifikat, Warga Tuntut Ganti Rugi JJLS
Advertisement

Amerika Serikat Keluarkan Peringatan Perjalanan untuk Warganya ke Indonesia, Hati-Hati Terorisme dan Bencana Alam
Advertisement
Berita Populer
- Paket Makanan untuk Jemaah Haji Indonesia Disajikan dalam Empat Warna Wadah
- Donald Trump Sebut India dan Pakistan Sepakat Gencatan Senjata karena Mediasi Amerika Serikat
- Gencatan Senjata India dan Pakistan Resmi Dimulai
- Polisi Turunkan Paksa Atribut Bendera dan Spanduk Ormas
- Stok Beras Capai 3,6 Juta Ton, Pemerintah Akan Bangun 25 Ribu Gudang Darurat
- Kemenkopolkam: Berantas Premanisme Berkedok Ormas Lewat Penindakan Hukum
- Viral Pengamen Rusak Bus Primajasa, 1 Pelaku Diringkus dan 1 Orang Buron
Advertisement