Advertisement
KAMPUS JOGJA : Rektor Baru UIN Sunan Kalijaga Resmi Dilantik

Advertisement
Rektor baru UIN Sunan Kalijaga, Minhaji resmi dilantik dan menggantikan tugas Musa Asy'arie.
Harianjogja.com, JOGJA-Rektor baru Universitas Islam Indonesia (UIN) Sunan Kalijaga, Minhaji telah dilantik pada Rabu (7/1/2015) lalu oleh Menteri Agama Republik Indonesia (RI), Lukman Hakin Saifuddin. Acara pelantikan dilaksanakan di Gedung Kemenag, Jl. MH. Thamrin no 6, Jakarta. Sedangkan upacara serah terima jabatan dari rektor lama, Musa Asy'arie kepada Minhaji dilaksanakan Kamis (8/1/2015).
Advertisement
Dalam sambutan perpisahannya, Musa Asy’arie menyampaikan kebahagiaannya dapat menyelesaikan tugas Rektor dengan baik sampai selesai masa jabatannya. Pihaknya yakin, di tangan kepemimpinan Minhaji, UIN Sunan Kalijaga akan jauh lebih maju dan berjaya.
Menanggapi hal itu, Minhaji mengajak untuk meneruskan semua yang sudah dirintis Rektor sebelumnya. “Mari kita pupuk kesatuan dan persatuan, hidupkan hati, bukan emosi, dan kuatkan tekat bahwa apa yang kita lakukan dan perjuangkan setiap hari semata-mata hanya untuk Allah,” katanya.
Pihaknya juga mengajak semua warga kampus untuk membangun kekuatan dengan persatuan. “Dengan kekuatan, persatuan dan keikhlasan bersama maka UIN Sunan Kalijaga akan semakin berhasil, karena itu janji Allah SWT, maka mari kita pakai filosofi kepada Allah dalam meneruskan pembangunan dan mengembangkan UIN Sunan Kalijaga ini,” kata Minhaji dalam rilis yang diterima Harianjogja.com, Jumat (9/1/2015).
Baginya, menjabat sebagaio rektor adalah amanah besar. Ia bertekat menjadikan UIN Sunan Kalijaga sebagai kampus riset dan menjadikan simpul jalinan keilmuan internasional dengan keilmuan berbasis integrasi-Interkoneksi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Penerima Bansos Terlibat Judol, Wakil Ketua MPR: Layak Diganti
- Top Ten News Harianjogja.com, Sabtu 12 Juli 2025: Dari Tom Lembong Sampai Harganas
- Pangkas Birokrasi Federal, Donald Trump Pecat 1.300 Pegawai Departemen Luar Negeri
- Jumlah Penduduk Indonesia Capai 286,69 Juta Jiwa per Juni 2025, Terbanyak Laki-Laki
- Kasus Chromebook, Kejaksaan Agung Menggeledah Kantor GoTo dan Menyita Ratusan Dokumen
Advertisement

Jalan Trisik Penghubung Jembatan Pandansimo di Kulonprogo Rusak Berat Akibat Truk Tambang
Advertisement
Tren Baru Libur Sekolah ke Jogja Mengarah ke Quality Tourism
Advertisement
Berita Populer
- BGN Minta Anggaran Makan Bergizi Gratis Ditambah Jadi Rp335 Triliun
- Polda Metro Jaya Targetkan Penyelidikan Kasus Kematian Diplomat Staf Kemenlu Rampung dalam Sepekan
- Hasil Penulisan Ulang Sejarah Bakal Diuji Publik 20 Juli 2025
- Tersangka Korupsi Minyak Mentah Riza Chalid Diduga Sudah Berada di Singapura, Kejagung Masukkan ke Daftar Cekal
- Kasus Chromebook, Kejaksaan Agung Menggeledah Kantor GoTo dan Menyita Ratusan Dokumen
- Jumlah Penduduk Indonesia Capai 286,69 Juta Jiwa per Juni 2025, Terbanyak Laki-Laki
- Jaksa Sebut Tom Lembong Tak Terima Uang, Tapi Kebijakannya Untungkan 10 Pihak
Advertisement
Advertisement