Advertisement
Ini 5 Provinsi dengan Penambahan Kasus Tertinggi
Ilustrasi. - Freepik
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA - DKI Jakarta menjadi provinsi dengan penambahan jumlah kasus positif terbanyak pada 1 Agustus 2020 yakni mencapai 368 orang, turun dari kenaikan kasus pada hari sebelumnya yang berjumlah 432 orang.
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 mencatat setelah DKI Jakarta, provinsi dengan penambahan kasus positif terbanyak adalah Jawa Timur sebanyak 235 orang, Jawa Tengah 143, Gorontalo 142, dan Sulawesi Selatan 130.
Advertisement
Pada saat yang sama, DKI Jakarta juga menjadi provinsi dengan penambahan jumlah kasus sembuh terbanyak yakni mencapai 679, disusul Jawa Timur dengan 462, Jawa Tengah 301, dan Sumatera Utara 131 orang.
Kemudian, penambahan kasus meninggal terbanyak akibat Covid-19 pada 1 Agustus 2020 dilaporkan terjadi di Jawa Timur yakni 21 orang, Jawa Tengah 13, DKI Jakarta 12 orang, Kalimantan Selatan 6, dan Sulawesi Selatan 5 orang.
Adapun data kumulatif nasional pada hari pertama Agustus 2020 ini adalah kasus positif bertambah 1.560 orang sehingga total kasusnya menjadi 109.936 orang.
Sementara itu, untuk kasus pasien sembuh Covid-19 bertambah 2.012 menjadi total 67.919 orang, dan kasus meninggal bertambah 62 orang menjadi total 5.193 orang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis Indonesia
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Jaksa Umumkan Tersangka Baru dalam Kasus Perampokan Museum Louvre
- WHO Sebut Cacar Monyet Terdeteksi di 5 Negara di Luar Afrika
- Mulai 3 November, Tiket Pendakian Gunung Rinjani Resmi Naik
- Diserang RSF, Puluhan Ribu Warga Sudan Mengungsi dari El-Fasher
- DJ Panda dan Erika Carlina akan Kembali Bertemu, Ini Tujuannya
Advertisement
Advertisement
Wisata DEB Balkondes Karangrejo Borobudur Ditawarkan ke Eropa
Advertisement
Berita Populer
- AS Siapkan Uji Senjata Nuklir, Rusia Respons Serupa
- Komisi I DPR RI Desak RUU Keamanan Siber Disahkan
- Cek Lokasi Parkir di Konser BLACKPINK Sekitar GBK
- Adopsi Deklarasi Gyeongju, APEC Perkuat Perdagangan Kawasan
- Ini Target Jateng di Popnas XVII dan Peparpenas XI 2025
- DJ Panda dan Erika Carlina akan Kembali Bertemu, Ini Tujuannya
- Kisah Pemuda, Lestarikan Budaya serta Berbisnis Lewat Bregada Rakyat
Advertisement
Advertisement




