Advertisement
Gempa Guncang Buol Jumat Dini Hari
Ilustrasi. - Antara
Advertisement
Harianjogja.com, BUOL--Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis bahwa gempa bumi dengan magnitudo 5,4 menggguncang Buol, Sulawesi Tengah pada Jumat (2/8/2019) sekira pukul 03.35 WIB.
Titik gempa terletak pada koordinat 1,22 Lintang Utara (LU) dan 121, 74 Bujur Timur (BT) atau 51 KM arah timur laut Buol pada kedalaman 10 KM. BMKG memastikan gempa itu tidak berpotensi tsunami.
Advertisement
“Gempa Mag:5.4, 02-Aug-19 03:35:20 WIB, Lok:1.22 LU,121.74 BT (51 km TimurLaut Buol-SULTENG), Kedalaman:10 KM, tidak berpotensi tsunami,” tulis BMKG di akun twitter @infoBMKG yang dikutip Okezone.
BMKG mengimbau agar masyarakat untuk tetap tenang dan tidak terpengaruh terhadap isu-isu yang belum bisa dipastikan kebenarannya. BMKG belum dapat mengetahui adanya korban dan menghitung jumlah kerugian materi dari kejadian tersebut.
BACA JUGA
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Okezone
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Waspada Hujan Lebat dan Angin Kencang di DIY Tiga Hari ke Depan
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Grand Filano Serasi dengan Pakaian Lebaran 2026, Hadir di KFW 2025
- KPK Periksa Sestama Baznas Terkait Kasus Kuota Haji
- PBNU Tegur Keras Gus Elham soal Sikap Tak Berakhlak
- Eks Kepala Intelijen Korsel Ditangkap Terkait Darurat Militer
- Kemenag Umumkan 101.786 Guru Lulus PPG, Tunjangan Naik 2026
- Polda Metro Telusuri Situs Perakit Bom SMAN 72 Jakarta
- Pimpin PAN Jogja, Rifki Siap Merebut Kembali Kursi Pimpinan Dewan
Advertisement
Advertisement




