Advertisement
Kapal Nelayan di Muara Baru Meledak
Kebakaran. - Antara
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA--Kasudin Gulkarmat Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, Satriadi Gunawan mengatakan ada suara ledakan pada pukul 15.44 WIB. Suara ledakan terdengar dari salah satu kapal nelayan yang terbakar di dermaga Pelabuhan Muara Baru Penjaringan Jakarta Utara.
"Pada pukul 15.44 WIB terjadi ledakan dari objek yang terbakar," demikian disampaikan Satriadi dalam pesan singkat kepada Antara, Sabtu (23/2/2019).
Advertisement
Sebanyak 15 unit kendaraan pemadam yang terdiri atas tujuh unit pompa, tujuh unit pendukung dan satu unit kapal pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan sumber api.
Selain petugas pemadam kebakaran, personel dari PMI, AGD, Satpol PP, Kepolisian, TNI dan Dinas Perhubungan membantu pemadaman.
BACA JUGA
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara/Bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Libur Isra Miraj Dongkrak Wisata Gunungkidul, PAD Tembus Rp1,2 Miliar
Advertisement
Diawali dari Langgur, Cerita Wisata Kepulauan Kei Dimulai
Advertisement
Berita Populer
- Kronologi Penemuan Korban dan Serpihan Pesawat ATR di Sulsel
- Hujan Deras Picu Longsor di Wonogiri, Dua Rumah Terancam
- Banjir Tak Halangi Ela dan Muhadi Gelar Resepsi Pernikahannya
- Ribuan Umat Hindu Padati Prambanan Shiva Festival 2026
- SAR Fokus Cari 9 Korban Jatuhnya ATR 42-500 di Bulusaraung
- DPRD DIY Nilai Legalitas KDMP Kunci Sukses Program MBG
- Tradisi Sumber Rejo di Clapar Kulonprogo Terjaga Sejak Ratusan Tahun
Advertisement
Advertisement



