Advertisement
Ini Pentingnya Literatur Sains Kimia

Advertisement
"Literasi ini perlu dikembangkan sejak dini sehingga pembelajaran di sekolah dapat meningkatkam literasinya"
Harianjogja.com, SLEMAN-Literasi sains kimia pada adab ke-21 dinilai sangat penting terutama sebaga bekal siswa hidup di masyarakat.
Advertisement
Dosen Universitas Negeri Malang Profesor Sri Rahayu menyoroti tentang pentingnya literasi sains kimia di abad ke-21. Literasi kimia sangat perlu diajarkan kepada siswa agar mereka dapat hidup di tengah masyarakat modern abad 21.
Indonesia sebenarnya telah mulai melakukan peningkatan literasi sains melalui kurikulum 2013. Namun, yang terpenting, guru kimia sebagai tonggak penentu keberhasilan memahamkan literasi kimia tersebut perlu memahami dengan baik literasi kimia.
Pembelajaran kimia dapat didesain dengan mengoptimalkan aspek literasi dengan memilih topik kimia yang memuat relevansi dengan kehidupan siswa. "Kemudian cara menilai literasi kimia dapat menggunakan kerangka literasi sains PISA dan Shwartz," ujar dia di sela-sela seminar nasional bertajuk Sinergi Penelitian dan Pembelajaran untuk Mendukung Pengembangan Literasi Kimia di Era Global, di Fakultas MIPA UNY, Sabtu (14/10/2017).
http://m.harianjogja.com/?p=859989">Baca juga : Kimia Masih Sering Dikaitkan Terorisme, Apa Penyebabnya?
Dekan FMIPA UNY Hartono sepakat kemajuan teknologi mutlak mendapat dukungan dari ilmu dasar tak terkecuali kimia. Oleh karena itu tidak bisa lepas dari proses pembelajaran ilmu dasar yang dilaksanakan di sekolah maupun perguruan tinggi. Mengingat salah satu
kecakapan yang harus dimiliki di era saat ini adalah kecakapan dalam pemecahan masalah dan literasi sainsdan teknologi.
"Literasi ini perlu dikembangkan sejak dini sehingga pembelajaran di sekolah dapat meningkatkam literasinya," imbuh dia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Selain GBK, Hotel Sultan hingga TMII Juga Bakal Dikelola Danantara
- Puluhan Warga Badui Digigit Ular Berbisa, 2 Meninggal Dunia
- Aduan Konten Judi Online Mencapai 1,3 Juta
- Tunjangan Guru Non ASN pada RA dan Madrasah Cair Juni 2025, Segini Besarannya
- Kerusuhan di Lapas Narkotika Muara Beliti Sumsel, Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan Ungkap Penyebabnya
Advertisement

Plengkung Gading Jogja Masih Ditutup untuk Renovasi, Ini Penampakan Terbarunya
Advertisement

Jembatan Kaca Seruni Point Perkuat Daya Tarik Wisata di Kawasan Bromo
Advertisement
Berita Populer
- Kerusuhan di Lapas Narkotika Muara Beliti Sumsel, Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan Ungkap Penyebabnya
- Tunjangan Guru Non ASN pada RA dan Madrasah Cair Juni 2025, Segini Besarannya
- Kejagung Sita Uang Rp479 Miliar Terkait Korupsi Duta Palma
- Puluhan Preman di Serang Diringkus Polisi, Paling Banyak Anggota Ormas
- Jawa Barat dan Riau Jadi Pilot Project Zero ODOL
- Pegadaian Edukasi Pegawai Istana Kepresidenan soal Investasi Emas
- Kemensos Sebut 66 Sekolah Rakyat Siap Berdiri Tahun Ini
Advertisement