Advertisement
MARGARET THATCHER MENINGGAL: Presiden SBY Turut Berbelasungkawa
Advertisement
http://www.harianjogja.com/baca/2013/04/08/margaret-thatcher-meninggal-presiden-sby-turut-berbelasungkawa-394861/sby-72" rel="attachment wp-att-394863">http://images.harianjogja.com/2013/04/SBY4.jpg" alt="" width="285" height="188" />
JAKARTA- Margaret 'Iron Lady' Thatcher meninggal dunia karena serangan stroke. Presiden SBY pun menyampaikan rasa duka citanya ke pemerintah Inggris.
Advertisement
"Presiden minta sampaikan belasungkawa pemerintah RI ke Inggris," tutur Juru Bicara Kepresidenan Julian Pasha saat dihubungi wartawan, Senin (8/4/2013).
Lewat jalur diplomasi, pemerintah Indonesia akan memberikan hal-hal nota kelaziman selayaknya pemimpin negara. Menlu Marty Natalegawa sudah menyampaikan hal ini ke pemerintah Inggris.
Apakah Presiden SBY akan ke Inggris untuk menyampaikan belasungkawa secara langsung?
"Sementara ini tidak akan ke sana dulu," jawab Julian.
PM wanita pertama di Inggris tersebut meninggal di usia 87 tahun dan menjadi salah satu PM paling lama berkuasa. Dia dikenal dengan sikap politiknya yang tegas sehingga dijuluki "wanita besi".
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- KLH Siapkan Gugatan Triliunan Perusahaan Pemicu Banjir Sumatera
- Anwar Ibrahim Umumkan Malaysia Ikut Misi Kemanusiaan Gaza
- Indonesia Pulangkan 27.768 WNI dari Konflik dan Kejahatan Global
- Iran Memanas, Reza Pahlavi Ungkap Peta Jalan Transisi
- Kisah Inspiratif: Penjual Es Kelapa Daftarkan 24 Keluarga untuk Haji
Advertisement
YIA Siap Tambah Penerbangan, Rute Bandung Aktif Februari
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Pilur Serentak Bantul 2026, Pemkab Siapkan Anggaran Rp3,8 Miliar
- Line-up dan Prediksi Skor Newcastle vs Man City di St James' Park
- Musim Hujan Rawan Leptospirosis, 13 Warga Bantul Meninggal di 2025
- GloriaTerry Jadi Duet Lintas Negara Pertama Singapura di Indonesia
- PLN UID Jateng-DIY Gelar Apel Bulan K3 Nasional 2026
- Tekan Kecelakaan, Dishub Bantul Pasang 484 Lampu Jalan di 2026
- AKBP Ridho Hidayat Resmi Jabat Kapolres Kulonprogo
Advertisement
Advertisement




