Belum Setahun, Outlet Wedrink Mencapai 800 Unit
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Brand asal Cina, Wedrink terus melebarkan sayap pada bisnis minuman. Wedrink berhasil meraih piala Business Opportunity of The Year 2023 dengan total outlet mencapai 800 toko dalam waktu kurang dari satu tahun.
General Affair Wedrink Victor mengatakan selain fokus dalam membangun toko mereka juga fokus pada inovasi menu yang ditawarkan untuk terus mengembangkan Wedrink.
Advertisement
"Di Indonesia kami mendirikan departemen-departemen product development di Asia Tenggara sekaligus mengeluarkan koleksi terbaru yaitu Blueberry Series pada bulan September," katanya melalui siaran persnya, Selasa (21/11/2023).
BACA JUGA: Cara Petugas Menangani Kereta Api Macet di Tengah Perjalanan: Kirim Lokomotif Penolong
Victor mengaku produk baru Blueberry seed tea ice cream menjadi salah satu inovasi mereka di mana dari segi bahan buah yang digunakan berasal dari blueberry Canada.
Selain terus melakukan inovasi menu, Wedrink juga banyak melakukan perencanaan mengenai persediaan yang akan dikelola, persiapan minuman yang akan dilakukan dan bagaimana hal tersebut mempengaruhi waktu pelayanan.
BACA JUGA: Sejarah Gondola Pantai Timang, Dulu untuk Cari Lobster Kini Jadi Primadona Wisatawan
Penghargaan yang diraih Wedrink menunjukkan bahwa waralaba tersebut berhasil menunjukkan eksistensinya di Indonesia meskipun statusnya sebagai pendatang baru. “Jika Anda tertarik untuk bergabung dengan bisnis Wedrink, silahkan menghubungi kami," katanya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Polisi Tembak Polisi hingga Tewas di Solok, Polda Sumbar Dalami Motifnya
- Eks Bupati Biak Ditangkap Terkait Kasus Pelecehan Anak di Bawah Umur
- Profil dan Harta Kekayaan Setyo Budiyanto, Jenderal Polisi yang Jadi Ketua KPK Periode 2024-2029
- Pakar Hukum Pidana Nilai Penetapan Tersangka Tom Lembong Masih Prematur
- Pengaruh Dukungan Anies Vs Dukungan Jokowi di Pilkada Jakarta 2024, Siapa Kuat?
Advertisement
Perluasan RSUD Panembahan Senopati Bantul Tinggal Menunggu Izin Gubernur
Advertisement
Ini Lima Desa Wisata Paling Mudah Diakses Wisatawan Menurut UN Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Seniman Keluhkan Mahalnya Sewa Panggung Seni, Fadhli Zon Bilang Begini
- Pakar Hukum Sebut Penegak Hukum Harus Kejar hingga Tuntas Pejabat yang Terlibat Judi Online
- Pemerintah Pastikan Penetapan UMP 2025 Molor, Gubernur Diminta Bersabar
- 8 Terduga Teroris Ditangkap, Terkait dengan NII
- Dugaan Suap ke Sahbirin Noor, KPK Periksa Empat Saksi
- Desk Pemberantasan Judi Online Ajukan Pemblokiran 651 Rekening Bank
- Diskop UKM DIY Raih Juara III Kompetisi Sinopadik 2024 di Palangkaraya
Advertisement
Advertisement