Advertisement
Mayat Diduga Korban Mutilasi Ditemukan di Turi Sleman
Ilustrasi. - Freepik
Advertisement
Harianjogja.com, SLEMAN—Warga di Kapanewon Turi, Kabupaten Sleman, Rabu (12/7/2023) malam dibuat geger dengan penemuan mayat yang diduga korban mutilasi. Mayat yang diduga kuat korban mutilasi itu ditemukan dalam kondisi tidak utuh.
BACA JUGA: Pelaku Mutilasi di Sleman Dapat Ide Sadis
Advertisement
"Iya, kita masih di TKP. Kami belum bisa banyak berikan keterangan. Barang bukti berupa potongan tubuh baru diamankan. Dan, baru diidentifikasi," kata Kapolsek Turi AKP Arif Subakdo dikonfirmasi wartawan.
"Ada dua kaki dan satu tangan," lanjutnya.
Kabar penemuan mayat diduga korban mutilasi di Turi juga diungkapkan oleh akun Twitter @Merapi_uncover.
"[Breaking News] barusan ada penemuan mayat mutilasi, Lokasi desa wisata kelor Turi sleman. Baru ketemu tangan sama jeroan nya Mayat cewe, saat ini masih olah TKP," tulis akun tersebut.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- BMKG Wanti-wanti Hujan Lebat di Jateng hingga Akhir Januari 2026
- PLN Hadirkan Tambah Daya Listrik Instan untuk Hajatan dan Proyek
- KPK Duga Modus CSR Dipakai dalam Aliran Dana Wali Kota Madiun
- OTT Madiun Seret Kepala Daerah hingga Swasta, Ini Rinciannya
- Guru dan Murid di Jambi Adu Jotos, Kasus Berujung Laporan ke Polda
Advertisement
Catat Lokasinya, Jadwal SIM Keliling Kota Jogja 22 Januari 2026
Advertisement
Diawali dari Langgur, Cerita Wisata Kepulauan Kei Dimulai
Advertisement
Berita Populer
- Manchester City Tumbang 1-3 dari Bodo-Glimt di Liga Champions
- Jadwal Lengkap Bus DAMRI Jogja-YIA Rabu 21 Januari 2026
- Arsenal Tak Terbendung di Liga Champions, Inter Tumbang di Milan
- Jadwal SIM Corner Jogja 21 Januari 2026, Perpanjangan SIM di Mal
- Update Harga Emas Hari Ini 21 Januari 2026, Masih Melonjak
- Bus KSPN Sinar Jaya Layani Rute Jogja-Parangtritis dan Baron
- Labuhan Merapi 2026 Jadi Magnet Wisata Budaya di Lereng Gunung Merapi
Advertisement
Advertisement



