Advertisement
Gempa Magnitudo 4,1 Guncang Daerah Gorontalo
Kamis, 25 Juli 2019 - 09:47 WIB
Bernadheta Dian Saraswati
Ilustrasi. - Antara
Advertisement
Harianjogja.com, MANADO--Gempa bumi kembali melanda Indonesia. Kali ini, gempa bermagnitudo 4,1 mengguncang wilayah pada jarak sekitar 94 kilometer barat daya Bonebolango, Provinsi Gorontalo, Kamis (25/7/2019) pukul 08:09:54 Wita.
Pusat gempa berada pada kedalaman 16 kilometer.
Advertisement
"Tidak berpotensi tsunami, hingga kini belum ada laporan kerusakan," sebut Staf Operasional Stasiun Geofisika Winangun, Kota Manado, Sebi, Kamis.
BACA JUGA
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Cucu Soeharto, Darma Mangkuluhur Resmi Menikah
- DAS Garoga di Sumatera Utara Penuh Kayu Pascabanjir hingga 1.300 Meter
- Trump Pertimbangkan Serangan ke Iran di Tengah Aksi Protes
- Trump Diduga Siapkan Rencana Invasi ke Greenland, Denmark Geram
- Chen Zhi Diekstradisi, China Perketat Perburuan Penipu Siber
Advertisement
Dua Pemancing Hilang di Wediombo, Pencarian Diperluas ke Pacitan
Gunungkidul
| Selasa, 13 Januari 2026, 10:37 WIB
Advertisement
Malaysia Perkenalkan Panda Raksasa Baru Chen Xing dan Xiao Yue
Wisata
| Minggu, 11 Januari 2026, 15:47 WIB
Advertisement
Berita Populer
- Nadiem Makarim Hadapi Putusan Sela Kasus Chromebook
- Kemendikdasmen Terbitkan Aturan Budaya Sekolah Aman
- FCC Izinkan Ekspansi Starlink untuk Internet ke Ponsel
- Astra Motor Yogyakarta Siapkan Kandidat Menuju Seleksi Nasional FeVoSH
- Hujan Deras, Sejumlah Ruas Jalan Jakarta Utara Terendam
- Polda Metro Dalami Dugaan Penipuan Investasi Kripto
- Komdigi Targetkan Ekonomi Digital Rp155,57 Triliun pada 2026
Advertisement
Advertisement



