Advertisement
Gubernur Kaltara Ingin Dana Desa Dioptimalkan

Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA—Desa-desa di Kalimantan Utara mendapat dukungan penuh dari kepala daerahnya untuk mengoptimalisasi pemanfaatan Dana Desa melalui empat program prioritas yaitu produk unggulan kawasan perdesaan (prukades) Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) embung desa dan sarana olahraga desa (raga desa).
Gubernur Kaltara Irianto Lambrie mengatakan, dengan optimalisasi dana desa dapat meningkatkan produktivitas ekonomi perdesaan dan pengelolaannya lebih efisien dan biaya produksi bisa ditekan sehingga mendapatkan keuntungan untuk masyarakat desa lebih tinggi.
Advertisement
“Pengelolaan dana desa dapat belajar dari daerah lain yang sudah berhasil mengelola Bumdesnya. Pengelolaan dana desa membutuhkan leadership dan semangat serta pengalaman pemimpinnya sehingga bermanfaat maksimal,” kata Irianto dari siaran pers Pemprov Kaltara, Rabu (17/10/2018).
Saat ini, Kaltara memiliki 447 desa dengan status Indeks Desa Membangun pada 2018 mencakup 3 desa mandiri, 16 desa maju, 83 desa berkembang, 220 desa tertinggal dan 125 desa sangat tertinggal.
Adapun pemanfaatan dana desa secara keseluruhan untuk pembangunan infrastruktur telah mencapai 42,1%, pemberdayaan masyarakat 21,32% atau.
Total anggaran pembangunan sarana prasarana dari Rp298,50 miliar telah terealisasi Rp125,67 miliar dan untuk anggaran non sarana prasarana dari Rp92,72 miliar telah terealisasi Rp19,76 miliar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Bisnis Indonesia
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Menteri HAM Natalius Pigai Menilai Bagus Rencana Gubernur Jabar Mengirim Siswa Nakal ke Barak Militer
- Satgas Koperasi Merah Putih Resmi Dibentuk, Zulkifli Hasan Jabat Ketua
- Selain GBK, Hotel Sultan hingga TMII Juga Bakal Dikelola Danantara
- Puluhan Warga Badui Digigit Ular Berbisa, 2 Meninggal Dunia
- Aduan Konten Judi Online Mencapai 1,3 Juta
Advertisement

Bencana Hidrometeorologi: Ada 36 Titik Lokasi Terdampak di Sleman, 3 Orang Luka
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- KPU Tetapkan Istri Mendes PDT Sebagai Bupati Serang Hasil PSU
- Pelaku Usaha Ingin Penerbangan Langsung ke Bandara Ahmad Yani Segera Dibuka
- Polri Buru Pelaku Penipuan Modus Kripto Platform JYPRX, SYIPC, dan LEEDSX
- KBRI Upayakan Perlindungan WNI di Kamboja
- Libur Panjang Waisak 2025: Tol Jagorawi Berlakukan Contraflow
- Harga Pangan Sabtu 10 Mei 2025: Daging Ayam dan Cabai Naik
- Ratusan Preman Ditangkap dalam Operasi 8 Hari di Jawa Timur
Advertisement