Advertisement
PILKADES BANTUL : 21 Orang Pembakar Warung Bakso Ditangkap, 3 Orang Masih Di bawah Umur
Advertisement
Pilkades Bantul sempat mengalami kerusuhan.
Harianjogja.com, BANTUL -- Kerusuhan saat pencoblosan di Dusun Dodogan, Desa Jatimulyo, Minggu (23/10/2016) berbuntut panjang. Warung bakso milik Tuyono dibakar massa pendukung salah satu calon dalam Pilkades Jatimuly. Saat ini laporan kepada pihak berwajib telah dilayangkan.
Advertisement
Akibatnya, dari hasil pemeriksaan yang dilakukan oleh pihak kepolisian, sebanyak 21 orang resmi ditetapkan sebagai tersangka. Hal itu disampaikan oleh Kasatreskrim Poldes Bantul AKP Anggaito Hadi Prabowo, Senin (24/10/2016).
(Baca Juga : http://www.solopos.com/2016/10/24/pilkades-bantul-di-jatimulyo-sempat-diwarnai-kerusuhan-763020">PILKADES BANTUL : Di Jatimulyo, Sempat Diwarnai Kerusuhan)
Dikatakannya, setelah memeriksa 24 orang warga yang diduga melakukan pengrusakan, penyidik memang secara resmi menetapkan 21 tersangka. Ironisnya, tiga di antaranya justru masih berada di bawah umur.
“Untuk tiga tersangka yang masih dibawah umur kita masih menunggu pendampingan dari Bapas,” ujarnya.
Adapun pasal yang disangkakan, Anggaito menuturkan mereka akan diancam dengan pasal 187 KUHP jo pasal 170 KUHP dengan ancaman maksimal 12. Hanya saja, hingga kini, pihaknya memang belum menetapkan hukuman yang diberikan kepada mereka, berupa kurungan atau hanya cukup wajib lapor saja.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Jenazah Pilot ATR 42-500 Andy Dahananto Disambut Haru di Tigaraksa
- Tetangga Kenang Farhan, Copilot ATR yang Tewas di Bulusaraung
- Bulog Bakal Pakai Beras Premium untuk MBG dan Batalion TNI
- Tidak Boleh Tokoh Fiksi, Pekerjaan di KTP Diatur Ketat, Ini Daftarnya
- Banjir Kiriman Ciliwung Rendam Kebon Pala Jakarta
Advertisement
Pakar UMY Kritik Mekanisme Pengangkatan Staf MBG Jadi PPPK
Advertisement
Festival Lampion Dinosaurus Zigong Tarik Wisatawan ke Sichuan
Advertisement
Berita Populer
- John Herdman Menilai Intensitas Super League Seusai Nonton Persija
- Polri Rotasi 85 Perwira, Kadiv Humas Diganti
- Fajar Fathurrahman Ungkap Pesan Mauricio saat Debut di Persija
- TikTok Gunakan AI untuk Menyaring Akun Anak di Bawah Umur
- Jerman Minta Palestina Tetap Dilibatkan dalam Rencana AS di Gaza
- Angin Kencang Terjang DIY, BPBD Catat 2 Warga Sleman Meninggal Dunia
- Festival Lampion Dinosaurus Zigong Tarik Wisatawan ke Sichuan
Advertisement
Advertisement



