Novotel Suites Malioboro Sukses Gela Amazing Race untuk Karyawan
Advertisement
JOGJA—Novotel Suites malioboro sukses adakan amazing race pada hari jumat 27 September 2024 sekaligus meningkatkan wawasan seluruh karyawan Novotel Suites Malioboro cara menggunakan safety tools dengan benar dan tepat.
Amazing Race kali ini diikuti oleh perwakilan peserta dari setiap departemen. Acara yang berlangsung meriah ini dilaksanakan di area hotel dengan menyusuri emergency exit di sekitar hotel yang dibagi menjadi 3 bagian, timur, utara dan selatan. Peserta sembari menyelesaikan beberapa tantangan yang berkaitan dengan safety dan security.
Advertisement
"Acara yang di selenggarakan oleh team ERT (Emergency response team) ini juga mendatangkan juri profesiobal yaitu Damkrat kota jogja, sekaligus memberikan kelas refreshmen singkat perihal penanganan pemadaman kebakaran. Team ERT dari Novotel Suites Malioboro juga memberikan kelas refreshmen singkat perihal penanggulangan bencana," kata Pelagia Puspa Agripina selaku Ketua team ERT dalam rilisnya Minggu (29/9/2024)
Selain rutin mengadakan simulasi kebakaran dan bencana alam, Acara Amazing Race kali ini merupakan agenda kelanjutan dari program ERT (Emergency response team) guna meningkatkan kewaspadaan staff hotel jika terjadi hal yang tidak di inginkan.
"Ini merupakan kali pertama Novotel Suites Malioboro mengadakan Amazing Race, guna me refresh seluruh karyawan tentang pentingnya keselamatan serta penanggulangan bencana jika terjadi hal yang tidak diinginkan," ujarnya.
Antusias dari seluruh karyawan Novotel Suites sangat baik, banyak ilmu baru yang di tambahkan untuk meningkatkan savety dan security hotel sendiri,’ Menurut Pelagia Puspa Agripina selaku Ketua team ERT. Amazing Race bertema Emergency Respon Team ini akan menjadi agenda tahunan, dan akan terus melibatkan instansi terkait guna meningkatkan keamanan seluruh karyawan dan seluruh tamu yang menginap.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Berada di Lokasi Terpencil, 9 Kelompok Masyarakat Ini Alami Isolasi Genetik
- JK Kembali Dilantik Jadi Ketua Umum PMI, Tegaskan Tidak Ada Dualisme Kepengurusan
- Update Kasus Perundungan Mahasiswi PPDS Undip Semarang, Polisi Belum Juga Tetapkan Tersangka
- Anggota DPR Dukung Usul Prabowo Tambah Jam Olahraga di Sekolah
- Diperiksa Sebagai Saksi terkait Kasus Judi Online, Budi Are:Berhenti Memfitnah dan Memframing
Advertisement
Festival Kampung Santri Jogja, Perayaan Budaya Pesantren untuk Menarik Wisatawan
Advertisement
Mulai 1 Januari 2025 Semua Jalur Pendakian Gunung Rinjani Ditutup
Advertisement
Berita Populer
- Tegaskan Boikot Produk-Produk Israel, Komisi I DPR Usulkan RUU
- Berada di Lokasi Terpencil, 9 Kelompok Masyarakat Ini Alami Isolasi Genetik
- Maxus Resmikan Dealer Pertama di Indonesia, Inovasi MPV Premium Ramah Lingkungan
- Jadwal KA Prameks Selama Libur Nataru, 20 Desember 2024-5 Januari 2025, dari Stasiun Tugu dan Stasiun Kutoarjo
- Menko Polkam Budi Gunawan jadi Menteri Terbaik di Kabinet Merah Putih
- Dukung Program Makan Bergizi Gratis, Kemenekraf Menggelar Program Pelatihan Juru Masak
- 918 Ribu Pekerja Migran Indonesia Bekerja di Luar Negeri dalam 4 Tahun Terakhir
Advertisement
Advertisement